Makalah Aplikasi Penjualan Voucher Elektronik Via Komputer


BAB II
KAJIAN PUSTAKA

A.      Kajian hasil penelitian

Kajian penelitian terdahulu mangacu pada panelitian yang dilakukan oleh Prianta dengan judul Pemograman Aplikasi  SMS Gateway sebagai layanan sistem informasi akademik berbasis Short  Massage Sarvice. Penelitian ini membahas tentang sistem yang berjalan meggunakan sistem informasi dan sistem administrasi akademik yaitu suatu sistem yang digunakan pengolahan kegiatan administrasi akademik mahasiswa yang menggunakan media SMS.

Hasil yang dilakukan oleh Sapariyani dengan judul Pengembangan Sistem Informasi Akademisi Via SMS. Yang membahas tentang pemograman aplikasi SMS sebagai layanan sistem informasi akademik berbasis SMS. Dengan cara kerja aplikasi ini mahasiswa sebagai user melakukan registrasi dengan mengirimkan SMS.
Hasil penelitian dari Malia yang berjudul Aplikasi Pendaftaran Pasien Berobat Via SMS. Dengan alternatif cara dalam berobat  bagi pasien, penelitian ini dibatasi ruang lingkup pada layanan pendaftaran pasien yang berobat dan informasi jadwal dokter.
Dari aplikasi tersebut,  penelitian Prianta Adi dan Sapariyani, User (Mahasiswa) dalam posisi meminta layana berupa data-data  sedangkan pada Imana Malia, user (Pemesan) dapat melaukan transaksi pemesanan. Dan pada aplikasi ini membuat layanan transaksi  lewat komputer yaitu Penjalan Transaksi Pulsa Elektronik yang pada dasarnya manggunakan fasilitas ponsel (SMS).

B.       Landasan Teori
1.       Global Service Mobile Cable (GSM)
Menurut Malia merupakan perangkat keras atau rangkaian kabel data yang menghubungkan sebuah Handpone dengan komputer agar bisa berkomunikasi lewat com port.
Kabel data digunakan sebagai penerjemah antara komputer dengan ponsel, mulai dari koneksi keinternet  atau fax sampai dengan mengorganisasi isi sim card  ataupun fitur ponsel,  termasuk juga mengganti logo dan nada dering pada handpone yang memiliki fitur  tersebut.
2.       ToxygenSMS
Menurut Malia adalah komponen shareware yang berfungsi lebih spesifik lagi yaitu menghubungkan perangkat komputer dan perangkat  GSM Nokia. ToxygenSMS sangat mudah diprogram untuk menajemen SMS namun sayangnya hanya mandukung handset Nokia saja.
3.       Structured Query Language (SQL)
SQL adalah bahasa standar yang digunakan untuk memanipulasi dan memperoleh data dari sebuah database relasional.

4.       Batabase MySQL
Menurut  Suryana  adalah database server open source yang populer. Salah satu kepopulerannya manggunakan SQL sebagai bahasa dasar untuk mengakses databasenya, dengan SQL ini perintah yang diberikan jadi lebih mudah dan sederhana. Dan selain itu karena mempunyai kecepatan memproses query. 
5.       Visual Foxpro 9.0
Adalah suatu bahasa pemograman yang sudah dioptimalisasi pada penggunaan untuk pengolahan database.
6.       Arsitektur dan Teknologi SMS
Pada awalnya diciptakan bagian dari layanan GSM. SMS hanyalah merupakan layanan yang bersifat  komplementer terhadap dua layanan utama sistem GSM.
7.       Layanan Aplikasi SMS
Pada dasarnya memiliki karakteristik yang berbeda dengan aplikasi internet dan internet bergerak pada umumnya, yaitu layar monitor yang berukuran kecil keterbatasan jumlah karakter yang dapat dikirimkan, serta keterbatasan tombol pada handset  yang hanya berjumlah duabelas (12) untuk pengoperasian aplikasi.
8.       Kemampuan Jelajah SMS (SMS Roaming)
Kunci SMS terletak pula pada kemampuan untuk menjalajah penjuru di dunia.
9.       Konsep Dasar Rekayasa Perangkat  Lunak
Perangkat  Lunak adalah serangkaian  instruksi (program) yang ketika dijalankan dapat menyediakan fungsi untuk kerja yang diinginkan.
10.   Desain Sistem (system design)
Adalah suatau fase dimana di perlukan suatu keahlian perencanaan untuk elemen-elemen komputer yang menggunakn sistem baru.
11.   Diagram Alir Data (DAD)
Proses untuk menentukan notasi yang mengimplemantasikan model kebutuhan pemakai sistem, dengan menggambarkan sistem sebagai jaringan kerja antar fungsi yang saling berhubungan dengan aliran data penyimpanan data yang digunakan untuk membuat model pemprosesan sistem.

12.   Data Flow ( Aliran Data )
Digunakan untuk menggambarkan gerakan paket data atau informai dari satu bagian kebagian lainnya dalam sistem.
13.   Data Store
Tempat penyimpanan data yang digunakan dalam sistem informasi.
14.   Diagram E-R ( Entity Relationship Diagram )
Model konseptual yang mendiskripsikan hubungan antara penyimpanan dalam DFD.




 BAB III
METODE PENELITIAN


Merupakan metode ilmiah yang digunakan untuk menyelesaikan suatu masalah, karena suatu kesimpulan yang akan diambil dapat dipengaruhi oleh metode penelitian yang dipakai.

A.      Subyek Penelitian

Pembuatan aplikasi, penjualan voucher elektronik via komputer untuk memudahkan mengolah data madter dan data transaksi ditempat dealer penjualan voucher elektronik.

B.       Alat yang digunakan untuk Implementasi sistem
1.      Perangkat keras atau Hardware
Minimal satu Unit PC dengan spesifikasi sebagian berikut:
Prosesor intel pentium IV 1,81 Ghz
Ram 256 Mb
Hardisk 40 Gb
VGA 64 Mb
Monitor 15’
CDROM 52 X
Keyboard, mouse, printer
2.      Perangkat lunak atau software
Windowse XP sebagai sistem operasi
Power Designer 6  sebagai  perancang konteks diagram
Visual Foxpro 9.0
Oxygen Mobile ActiveX control
Mysql front
3.      Perangkat  Seluler yang digunakan
Handpone Nokia 3530
Kabel data handpone 3530
Sim Card simpati

C.      Metode Pengumpulan data
Dilakukan melalui sebuah penelitian. Dalam melakukan penelitian akan dilakukan metode pengumpulan data sebagai berikut:
1.      Studi Pustaka
2.      Wawancara
3.      Metode observasi


D.      Analisa Sistem
Suatu kegiatan untuk mementukan klarifikasi data yang lebih tepat untuk mendukung pembuatan format rancangan basis data dengan memasukkan data yang lebih mudah untuk diakses dengan program aplikasi yang digunakan.

E.       Perancang Sistem
Tahapan pembuatan perancangan aplikasi yang berkaitan dengan fungsi dan fasilitas.

F.       Implementasi Sistem
Merupakan tahap pengimplimentasian rancangan sistem yang telah dibuat ke dalam perangkat  lunak.

G.      Metode pengujian Sistem
1.         Black Box Test 
Pengujian program yang dilakukan untuk memperoleh gambaran kesesuaian antara input dan output, dengan mencoba memberi masukan pada sistem dan dari masukan data tersebut diamati hasil keluarannya.
2.         Alpha test
Pengujian program dengan cara  mengundang beberapa user untuk menjalankan program tersebut atau menyebarkan angket pernyataan kepada beberapa responden untuk mencoba sistem secara langsung kemudian memberikan penilaian terhadap program yang dijalankan.



 BAB IV
HASIL PENELITIAN Dan PEMBAHASAN


A.  Data hasil Penelitian
Hasil penelitian yang dilakukan di dealer penjualan voucher elektronik masterlink (yogyakarta), diperoleh data-data yang dibutuhkan untuk membuat sistem penjualan voucher elektronik berupa form pendaftaran coustemer, karyawan,  supplier, laporan piutang dan laporan penjualan voucher elektronik.

B.   Analisis Kebutuhan Sistem
Dapat dikatakan penjualan voucher elektronik yang dilakukan masih secara manual. Hasil penelitian ini khusus digunakan untuk memudahkan sales dalam menjual voucher.

C.  Perancangan Sistem
1.      Perancarangan Proses
2.      Perancangan Diagram Alir Data (DAD)
3.      Perancangan Basis Data

D.  Struktur dan Pembuatan Tabel pada MySQL-Front
Pembuatan tabel berfungsi untuk mencoba intruksi MySQL.
1.      Tabel User
2.      Tabel Departemen
3.      Tabel supplier
4.      Tabel Gudang
5.      Tabel Karyawan
6.      Tabel Custemer
7.      Tabel Piutang
8.      Tabel Dtl_Voucher
9.      Tabel Mout_barang

E.   Implementasi Database pada proses penjualan voucher
Pada pengimplementasian ini menggunakan perangkat liunak bahasa pemrograman Visual Foxpro 9.0 dan Database MySQL.

F.   Setting Sofware
Merupakan tahap meletakkan sistem agar siap dioperasikan.



BAB V
PENUTUP


Setelah melakukan penelitian pengumpulan data menganalisis dan melakukan perancangan sistem, selanjutnya pada bab ini akan disampaikan beberapa kesimpulan. Dan dari beberapa kesimpulan itu akan disampaikan saran untuk mendapatkan hasil yang lebih baik.


A.      KESIMPULAN
1.      Aplikasi ini dapat digunakan single user atau multi user
2.      Aplikasi penjualan voucher elektronik via komputer dapat membantu mempercepat dan mencetak laporan


B.       SARAN
 Berdasarkan kesimpulan dapat dijadikan acuan bagi penelitian selanjutny yang berhubungan dengan aplikasi.

0 Response to " Makalah Aplikasi Penjualan Voucher Elektronik Via Komputer "